Foto Selfie di Instagram? BASI! Ini Dia Tren Terbarunya
Suka berfoto ria memakai ponsel? Lalu diedit sana-sini dan diupload ke sosmed? Hmm, gue banget kelessss. Nah buat kamu yang eksis banget dengan #selfie foto, ternyata gaya selfie yang heboh di instagram itu ada saingannya lho di Jepang! Tren foto terbaru ini menjadi sangat populer dikalangan gal atau gyaru fashionista; yang merupakan penyuka fashion yang outrageous dan gak biasa alias anti-mainstream di Jepang sana.
Foto selfie adalah aktivitas seseorang memotret diri sendiri. Kata selfie yang berasal dari Australia ini sekarang ternyata masuk ke dalam kamus Oxford bersamaan dengan kata twerk lho! waow..Tak mau kalah, sekarang muncul deh gaya baru dalam berfoto yang seperti dibawah ini nih.
Foto selfie adalah aktivitas seseorang memotret diri sendiri. Kata selfie yang berasal dari Australia ini sekarang ternyata masuk ke dalam kamus Oxford bersamaan dengan kata twerk lho! waow..Tak mau kalah, sekarang muncul deh gaya baru dalam berfoto yang seperti dibawah ini nih.
Tren Foto 'Face Down Pose' oleh Japanese Street Style di Shibuya
Saking 'tidak biasanya', salah satu media di Jepang menyebut face down pose melawan kegunaan foto itu sendiri. Dikutip dari Kotaku.com, para gyaru ini berpose menutupi wajahnya seperti malu-malu; ada yang menunduk, memakai masker wajah, dan yang paling penting wajahnya tidak kelihatan! Coba aja cek gaya-gaya anehnya:para gyaru sedang berpose dengan pose menunduk (face down pose) |
credit photo: Kotaku.com |
Ada yang mau mengadaptasi gaya ini buat upload di instagram kamu? Yuk share pendapat kamu tentang pose Face Down di Jepang ini.
copryrighted by Nandini Sigaranati (dinitalk.blogspot.com)
Hahaha.. baru liat ada pose baru XD sepertinya bolehh dicoba, tapi ga usah pakai makeup soalnya mubajir :p
BalasHapusmubajir bgt say..hahaha..boro2 make up-an, secuil aja ga kliatan! hihihi
Hapus